Jumat, 05 November 2010

Kesehatan

Kesehatan
 5 november 2010 by fajar
Ada satu pepatah Cina yang mengatakan, ‘Kesehatan adalah kekayaanpepatah itu memang benar sekali. Kesehatan sangat penting kepada kita. Jadi, kita harus menjaga kesehatan kita. Di sini, kami akan membicarakan tiga komponen dari kehidupan yang sehat: diet yang sehat, mengatasi stres dan berolahraga.
 Diet Orang Singapura






 Makan adalah salah satu kesenangan hidup. Beberapa tahun terakhir ini, kebiasaan diet dari orang Singapura berubah karena orang menjadi lebih kaya dan ada lebih banyak macam makanan. Dokter dan pakar kesehatan jadi lebih memperhatikan tentang efek dari kebiasaan makan untuk kesehatan kami. Hari ini, ada lebih banyak orang Singapura yang mengidap penyakit karena diet-makanannya. Contohnya penyakit hati, tekanan darah tinggi, diabetes dan  penyakit kanker. Karena itu, kita semua harus mengikuti kebiasaan makan yang sehat.

Kebiasaan Makan yang Sehat






 Ø      Makan makanan yang kurang lemak dan lemak jenuh.
Ø      Makan:
1)      enam porsi nasi dan sejenisnya,
2)      dua sampai tiga porsi daging dan sejenisnya,
3)      dua porsi buah-buahan dan
4)      dua porsi sayuran.
Ø      Jangan menambah banyak garam/saus ke dalam makanan.
Berhati-hati dengan Stres







Di Singapura, kehidupan stres sekali. Sebenarnya, stres adalah bagian dari hidup. Stres menimpa semua orang waktu kita melakukan suatu  aktivitas biasa, bergaul dengan orang-orang dan memenuhi semua permintaan. Sedikit stress baik karena itu membuat anda bekerja lebih rajin. Tetapi kalau terlalu stress atau terus menerus akan menjadi bahaya.
Stres mempengaruhi tiap orang berlainan. Beberapa orang menjadi waswas atau defensive, orang yang lain menjadi gelisah. Jadi kalau kami ingin tetap sehat, kami harus mengtahui bagaimana mengatasi stres.
 Bagaimana Mengatasi Stres dalam 12 Langkah Mudah
 1)      Rencanakan waktu anda baik-baik





  2)      Mendasar perubahan dalam kehidupan anda





 
3)      Realistis tentang hal-hal yang bisa anda lakukan






 4)      Membuat keputusan yang bijaksana
5)      Belajar bagaimana menyukai diri anda





6)      Berpikir positif






7)      Membagi masalah anda




  


8)      Membentuk satu keluarga yang bahagia






9)      Berteman.
10)  Tetap sehat


  



11)  Menyediakan waktu untuk sendirian
12)  Belajar beberapa teknik santai







 Latihan Gerak Badan Keluarga yang Menyenangkan
Kita selalu mau yang terbaik untuk keluarga kitamakanan, pakaian, rumah yang baik dan pendidikan yang baik. Kesehatan juga penting sekali.
Di sini ada beberapa tip-tip untuk membantu anda menjadi lebih aktif dan berlatih gerak badan keluarga. Pikirkan, barangkali anda bisa mencari lebih banyak cara yang sesuai untuk gaya hidup anda.
Naik tangga pulang rumah
Kalau anda tinggal di lantai dua atau lebih tinggi, sedikitnya kita bisa pakai tangga untuk berjalan pulang.
Menjadi bugar sambil menonton TV
Tidak ada waktu untuk berlatih gerak badan? Waktu anda pakai untuk menonton TV bisa menjadi waktu untuk latihan gerak badan keluarga. Gerakan badan anda dengan latihan gerak badan yang mudah, seperti naik sepeda yang statis. Anda tidak perlu keluar rumah.
Atau matikan TV itu!  
Apakahwaktu keluargaanda hanya dihabiskan di depan TV? Matikan TV untuk selingan. Bermain permainan dengan angota keluarga anda, naik sepeda di taman atau berenang. Anda harus bersenang-senang dan ada lebih waktu  untuk mengenal kehidupan keluarga.        
Kejutan pagi hari minggu
Pada suatu pagi hari minggu, bangunkan keluarga anda pagi-pagi. Pergi taman atau pantai yang terdekat. Bermain bola atau layang-layang. Perubahan gaya hidup itu pasti menyenangkan anda.
Apakah anda atlit kursi malas
Jangan hanya menonton pertandingan olahraga favorit anda di TV. Cobanya sendiri. Ikut suatu kumpulan di C.C., di perkerjaan atau di kelab, lalu belajar bermain. Anda akan menjadi bugar dan juga mengenal olahraga itu. Ini pun bisa menjadi suatu olahraga yang semua keluarga bisa bersenang-senang bersama.
Terlalu tua untuk mencoba
Anda tidak pernah terlalu tua atau terlalu gemuk untuk belajar olahraga baru. Kalau anda merasa malu untuk ikut orang asing, minta anggota keluarga anda mengajarkan anda. Pilih waktu kalau kolam renang atau lapangan kurang ramai.      
Budaya sebagai latihan gerak badan
Anda bisa berlatih tarian tradisionil dan kegiatan bangsa lain seperti tari singa, silat atau silamban. Anda bisa menjadi lebih bugar sambil lebih mengenal budaya kita. Ikutlah kelas di C.C. hari ini.   
Berolahraga sangat penting untuk kesehatan kita, jadi kita harus berolahraga kalau kita ada waktu. Ada banyak tempat di Singapura di mana kita bisa berolahraga dan ongkosnya tidak mahal.
Tempat Latihan Gerak Badan di Singapura
Kalau akhir minggu, anda bisa mengundang beberapa teman ke Taman East Coast. Pelari bisa kelihatan setiap pagi. Kalau lutut anda tidak enak dan anda tidak senang berlari, anda bisa bersepeda. Sepeda dan roller blade bisa disewa dari toko sepeda di sana. Kalau anda senang olahraga laut anda harus pergi ke sana karena ada toko yang menyewakan canoe. Anda tidak perlu kuatir bahwa cuaca panas karena ada banyak pohon di taman itu, meskipun langit terang juga tidak terlalu panas. Kalau anda tidak senang bersepeda atau olahraga laut, anda juga bisa berjalan-jalan saja karena udara di sana segar sekali.    
             
Kalau Taman East Coast terlalu jauh dari rumahnya, tentu ada kolam renang di dekat rumah anda  di mana anda bisa pergi berenang. Berenang adalah latihan gerak badan yang baik bagi orang yang punggungnya bermasalah. Banyak tempat seperti Choa Chu Kang dan Woodlands ada gedung olahraga. Di dalamnya ada kolam renang, track, gym dan lapangan badminton. Kalau bisa, kita harus pergi ke sana berolahraga sedikitnya tiga kali seminggu. Kolam renang buka dari jam sembilan pagi sampai jam setangah sepuluh malam setiap hari dan ongkosnya hanya satu dolar lima puluh sen.
    
Kalau musim hujan pada akhir tahun, juga ada banyak tempat di mana anda bisa berolahraga. Anda bisa pergi ke gym di salah satu gedung olahraga. Tidak perlu kuatir kalau anda tidak tahu bagaimana memakai mesinnya karena tentu ada intruktor di sana yang mengajar anda. Kalau laki-laki mau menjadi gagah, harus pergi ke gym tiga kali setiap minggu. Gym buka setiap hari, dari 8am sampai 10pm kecuali akhir minggu. Ongkosnya dua dollar lima puluh sen.
Masih ada banyak olahraga lain yang belum dikenalkan di atas. Kita tidak boleh malas kalau kita mau kesehatan yang baik. Jadi kalau ada sports complex di dekat rumahnya cepat mulai berolahraga hari ini!    

Tidak ada komentar:

Posting Komentar